Permainan Esports

Entertainment12 Jul, 2023

Permainan esports merupakan sebuah istilah untuk menyebut kompetisi atau sebuah permainan yang menggunakan video sebagai media permainan.

Permainan jenis ini dikenal sebagai permainan yang mengedepankan strategi untuk mendapatkan kemenangan. Contohnya, permainan perkelahian, tembak menembak, pertarungan yang melibatkan banyak pemain secara online, dan lainnya

Sejak diperkenalkan pada tahun 1970 an, Permainan esports telah mengalami peningkatan yang sangat drastis, bahkan Permainan esports telah memiliki cabang nomor olahraga tersendiri di beberapa event ataupun turnamen olahraga internasional seperti Sea Games dan Asian Games.

Tidak hanya itu saja, olahraga esports juga memberikan pengaruh dan dampak yang besar terhadap perkembangan permainan-permainan di situs-situs kasino online saat ini. Hal ini karena, permainan esports menggunakan layanan permainan berbasis web dan streaming yang mampu menghadirkan pengalaman baru yang menakjubkan bagi pecinta permainan kasino online yang selama ini hanya disuguhkan dengan permainan-permainan kasino online pada umumnya.

Oleh karena itu, tidak heran jika saat ini banyak operator-operator kasino online terkemuka yang menyediakan Permainan esports seperti yang bisa ditemukan di situs https://www.casinotopsonline.com/id/


Jenis-jenis Permainan Esports

Esports merupakan permainan ketangkasan yang mengedepankan strategi, baik secara individu maupun berkelompok.

Berikut ini adalah jenis-jenis permainan dalam kategori esports.

  • Multiplayer Online Battle Arena (MOBA) atau arena pertarungan multipemain secara online adalah permainan yang dilakukan berkelompok yang biasanya terdiri dari 5 orang. Tujuan dari permainan ini adalah untuk menghancurkan objek utama milik musuh sehingga bisa menguasai dan selanjutnya memenangkan pertandingan. Permainan jenis ini diantaranya ialah Dota 2, Mobile Legends, League of Legends, dan Ragnarok Online.
  • First Person Shooter (FPS) atau juga biasa disebut permainan tembak menembak dari sudut pandang orang pertama adalah jenis permainan yang menampilkan karakter pemain utama pada layar permainan secara 3D atau secara penglihatan dari sudut pandang orang pertama, sehingga seorang pemain bisa merasakan langsung permainan yang sedang dimainkan. Jenis permainan kategori ini contohnya adalah Call of Duty dan Counter Strike.
  • Permainan olahraga atau sports games adalah permainan video game yang terinspirasi dari permainan olahraga sungguhan seperti sepak bola, basket, balapan, dan lain sebagainya. Seorang pemain akan memposisikan diri layaknya seorang atlet yang bisa bermain olahraga baik secara individu maupun secara berkelompok. Permainan jenis sports games adalah seperti Rocket League, NBA 2K, NFL, FIFA World Cup, dan banyak lagi.
  • Real-Time Strategy (RTS) atau juga disebut sebagai permainan strategi waktu nyata adalah permainan yang memerlukan strategi yang baik untuk dapat menyerang dan menghancurkan area musuh, sehingga permainan jenis ini benar-benar memerlukan kepiawaian pemain dalam memainkan dan menjalankan strategi. Contoh permainan jenis ini adalah Age of Empire, StarCraft 2, Company of Heroes, dan banyak lagi.


Permainan Esports di Indonesia

Permainan esports diketahui muncul pertama kali di Indonesia pada saat berlangsungnya turnamen esports yang diselenggarakan di Taman Hiburan Rakyat (sekarang dikenal dengan nama Hi-Tech Mall) di Surabaya pada tahun 1989 yang mempertandingkan permainan Super Mario Bros dari pengembang permainan Nintendo.

Selanjutnya, permainan esports semakin berkembang di Indonesia dengan hadirnya permainan-permainan esports baru yang mempunyai strategi, tantangan, serta jenis permainan yang berbeda-beda.

Dengan semakin meningkatnya popularitas permainan esports di Indonesia serta didukung oleh perkembangan teknologi yang sangat baik, pada tahun 1999 dibentuklah sebuah kompetisi esports resmi yang disebut Liga Game. Permainan-permainan seperti Age of Empire 2, Counter Strike, StarCraft, FIFA World Cup adalah beberapa permainan esports yang dipertandingkan.

Puncaknya adalah saat dilaksanakannya event Asian Games di Jakarta dan Palembang pada tahun 2018. Indonesia Esports Association (IESPA) berhasil melobi agar permainan esports dimasukkan sebagai nomor cabang olahraga tersendiri walaupun masih dalam tahap percobaan. Tercatat ada 6 permainan esport yang dipertandingkan yaitu Mobile Legends, League of Legends, Clash Royale, Arena of Valor, StarCraft 2, Pro Evolution Soccer Dan Hearthstone.


Popularitas Esports Yang Semakin Meningkat di Situs Kasino Online

Seperti yang sudah disinggung di atas tadi bahwa permainan esport telah menarik minat para operator situs kasino online untuk menyediakan dan mengembangkannya di situs-situs kasino online.

Oleh itu, saat ini hampir semua situs-situs kasino online terkemuka menyediakan fitur permainan esports. Tentu saja hal ini menjadikan permainan-permainan di situs kasino online semakin beragam dengan berbagai pilihan permainan yang menarik.

Selain menawarkan pengalaman baru dalam permainan kasino online. Turnamen esports di situs kasino online juga menawarkan hadiah besar yang bernilai sehingga ratusan juta rupiah.

Permainan-permainan seperti League of Legends, Dota 2, Overwatch, dan Arena of Valor adalah beberapa permainan-permainan esports di situs-situs kasino online yang banyak

dimainkan oleh pemain.


Kesimpulan

Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, dan diikuti dengan semakin baiknya ekosistem permainan video yang menggunakan perangkat seluler Android, iOS maupun komputer desktop atau laptop. Permainan esports telah merevolusi cara bermain permainan video atau video game saat ini.

Jika dahulu permainan video hanya dilakukan diwaktu senggang dan hanya untuk bersenang-senang, tetapi sekarang seorang pemain esports merupakan sebuah profesi yang tidak bisa dianggap sebelah mata, bahkan seorang pemain esports bisa mewakili negaranya sebagai atlet dalam ajang turnamen olahraga seperti Sea Games, Asian Games, dan bahkan Olimpiade.



More Reads